Cara Memakai Jilbab Segi Empat Sederhana, model jilbab ini lebih enak digunak untuk tidak dalam acara resmi, walaupun model jilbab sederhana juga bisa kita gunakan diacara pesta atau acara resmi yang lainnya.
Akan tetapi saran saya Cara Memakai Jilbab Segi Empat
Sederhana digunakan diwaktu santai kita atau dalam acara nongkrong
bareng teman, jika anda ingin model jilbab untuk kepesta ada baiknya
anda mengikuti tutorial cara memakai jilbab untuk kepesta yang ada
diblog ini.
Carilah model jilbab yang sesuai dengan model dan
warna baju kita, karena jika baju tidak sinkron dengan model jilbab maka
akan kelihatan tidak menarik, dalam pemilihan warna juga disarankan
untuk tidak terlalu berlebihan agar tidak kelihatan norak :).
Lebih menak dalam memilih warna tidak lebih dari tiga
warna, dan warna yang hampir serupa, misalnya kombinasi warna coklat tua
dengan coklat muda.
Akan tetapi saran saya juga pilihlah jilbab yang menutupi aurat kita,
karena saat ini banyak medel jilbab yang tidak menutup aurat dengan
sempurna, seperti model jilboob, yang memerplihatkan payudara mereka,
ini akan membuat jelek citra wanita yang menggunakan jilbab syari.
No comments:
Post a Comment